Coba format memakai salah-satu software berikut (cobalah satu-satu, mana yang terbukti compatible dengan MMC anda) :
1. MMC Medic
2. Software Format MMC
3. MMC Formatter Tool
4. MMC Medic & Format
5. MMC Tools
6. MMC Format
------------------------------------------------------------------------
Jurus Kedua :
Jika cara diatas belum berhasil, silahkan ikuti tutorial berikut :
Menghilangkan Write Protection pada Memory Card atau Flash Disk
Masalah:File tidak bisa dipindahkan dari dan ke Memory Card ataupun flash disk. File di MMC ataupun flash disk tidak bisa dihapus MMC ataupun flash disk tidak bisa diformat Biasanya akan muncul pesan kesalahan (error messages) seperti:
–The disk is write protected
- Cannot copy files and folders, drive is write protected
- Cannot format the drive, drive is write protected
- Remove write protection or use another disk
- Media is write protected* dan bla..bla..bla..
Pemecahannya:
Kemungkinan MMC ataupun flash disk anda terkunci. Hal ini sering terjadi karena pada saat kita memasukkan atau mencabut MMC ataupun flash disk secara tidak sengaja menggeser tombol (kecil) slider ke posisi Lock (coba periksa apakah tombol slider pada posisi Lock atau Unlock). Geser slider ke posisi Unlock.
Kemungkinan terinfeksi virus atau sebangsanya. Coba lakukan full scan terhadap MMC/ flash disk mengunakan antivirus
Jika cara diatas tidak berhasil, kita coba masuk ke Registry Editor.
- Caranya: Klik Start >> Run >> Pada text box ketikkan regedit lalu klik Ok atau tekan Enter.
- Maka akan terbuka jendela registry editor. Arahkan ke path berikut ini: HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\StorageDevicePolicies
- Jika key StorageDevicePolicies tidak ada, kita tambahkan secara manual.
- Arahkan ke path berikut: HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control
- Klik kanan Control >> Pilih New > >Key> > ketikkan ( ataupun rename)> StorageDevicePolicies.
- Klik StorageDevicePolicies tadi, dan di area kosong sebelah kanan :
- Klik kanan >>New>>DWORD value>>beri nama WriteProtec t>> klik kanan WriteProtect > Modify >>DWORD value 0.
- Tutup jendela registry editor, dan restart PC anda.
- Coba colokkan kembali MMC ataupun flash disk anda tadi.
- Seharusnya masalah sudah bisa diselesaikan.
Namun jika belum bisa, mau tidak mau anda har memformatnya:
- Backup/copy file di MMC ataupun flash disk ke drive lain.
- Kita akan lakukan format dengan dua cara:
------------------------------------------------------------------------
Saya coba uraikan tentang si Apacer Formatting Utility nya dulu yaa? (lumayan untuk SEO Search Engine, heheh…)
HOW TO FORMAT A WRITE PROTECT USB DRIVE*MY KINGSTON DATA TRAVELER SAY WRITE PROTECTED HOW CAN I FORMAT IT CAUSE
WHEN I FORMAT IT DIRECTLY IT SAY DEVICE IS WRITE PROTECTED BUT MY USB
DEVICE DOES NOT HAVE THAT KIND OF SPECIFICATION TO HAVE A WRITE PROTECT
DISK
I had same problem. I fix it with suggestion of 1st guest. I download
program from site here and program formated USB
and he work fine now. TY for advice
------------------------------------------------------------------------
lalu extract/unzip ke folder lain, ke desktop misalnya.Klik dua kali file Start.bat dalam folder tadi , maka
MMC/flash disk anda terformat
(2). Forrmat menggunakan command line
- Klik Start>>Run>> ketikkan cmd pada text box>>klik ok atau tekan enter. Akan terbuka jendela command prompt
- Ketikkan CHKDSK X: /F, dimana X adalah drive letter MMC ataupunflashdisk anda( misalnya: F: , G: dsb)
Jurus Ketiga :
Apakah cara-cara diatas = Masih ngak mempan juga ?
Sebetulnya, Jurus Ketiga ini adalah cukup simple (bahkan sangat simple)
jika dibanding dengan jurus-jurus diatas.
Sengaja saya tempatkan di paling bawah dan dijadikan Jurus Pamungkas, hehe…
Jadi begini Jurus-nya :
Cara menghilangkan “disk write protected” :
Caranya benar-benar simple dan tidak memerlukan
bantuan software khusus utility MMC.
Step-by Step nya adalah :
- Buka Windows Explorer, lalu Klik kanan pada Drive Flash disk atau MMC atau apa-lah namanya (sama-wae), dan lalu klik “eject” (Ingat !, Jangan klik Safe Removable Disk di System Tray, yah !!)
- Kemudian, Cabut Flash disk MMC, lalu;
- Pasang kembali Flash Disk MMC ke slot MMC Reader-nya (dimasukin ke tempat semula dia nancep juga = boleh),
- Nah, sekarang, Coba lakukan suatu aksi format pada flash disk MMC tersebut di Windows Explorer, sudah bisa apa belum ?
- Jika masih gagal, maka ulangi langkah 1 s/d 3 diatas (kadang cukup sekali, kadang pula = musti berkali-kali melakukan 1s/d 3 tersebut, bisa saja sampai 10 kali lebih)
- Jika sudah berhasil, Backup Isi Flash disk/MMC, kemudian Format-lah melalui DOS Command, dengan perintah :Format X : lalu tekan Enter. (catatan : X adalah Drive Letter siMMC tersebut di Laptop anda, tiap kasus tentunya lain-lain Driveletter / identitas MMC nya, yah,, toh..?)
- Oh, yah, Command Prompt = bisa diakses dari Start menu –Accessories – Command Prompt. dan untuk keluar dari Command Prompt= tinggal ketik saja EXIT, lalu Enter.
- ingat ini hanyalah cara jadi tetep 90% adalah usaha dan 10% adalah doa, berusahalah tah.....tah.....tah...
http://www.ehow.com/how_5187399_format-write-protected-disk.html
Terima Kasih infonya...
BalasHapuscukup pake jurus 'eject' doank udah cukup menyelesaikan masalah...
pasw rarnya apa kk?
BalasHapusrar yg mana ya?
Hapusinfo sgt bermanfaat gan
BalasHapusThanks Gan.. Aku Pake Cara yang ketiga.. Bisa...
BalasHapusThanks Infonya..
Visit Blogku Juga ya gan.. http://www.abangarya49.blogspot.com/
terima kasih sekali gan, sorry anymous hehe
BalasHapuseh Gan it passwor rar apache untilitynya apa?
BalasHapuspake yg ini aja gan sama filenya http://www.filecrop.com/82190412/index.html
Hapusfile ga bisa di backup ke drive lain broo.. gmn donk?
BalasHapusgag bisa smua gan . ud ak coba smua
BalasHapusmakasih nih om, berhasil di sd card saya. karena kegeser lock nya...
BalasHapus